Lompat ke isi utama

Berita

Podcast KAWAL #27 | Paskibraka Nasional 2021 dari Pasuruan - Haafiz & Anggita

Podcast KAWAL [KAbar pengaWAs pemiLu]

Bawaslu Kabupaten Pasuruan

Edisi #27

Narasumber: Haafiz Habibullah dan Anggita Larasati

Paskibraka Nasional tahun 2021 dari Kabupaten dan Kota Pasuruan

Host: Hari Moerti

Komisioner Bawaslu Kabupaten Pasuruan

Paskibraka Nasional 2021 dari Pasuruan - Haafiz & Anggita | Podcast KAWAL #27

Haafiz Habibullah dan Anggita Larasati, merupakan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Nasional, keduanya dari Pasuruan. Keduanya di posisi Pasukan inti, yakni pasukan 8. Haafiz bertugas sebagai pembentang bendera saat upacara penurunan Bendera Merah Putih di Istana Negara.

Selamat, kami turut bangga.

Simak perbincangannya secara lengkap

----------------------------------------------------------------------------------

Videografer : Guntur Praka Satya

Editor : Hari Moerti

Link : disini

Tag
Berita